Rabu, 29-10-2025
  • Selamat Datang di Website SMA Negeri 1 Karimun, Kabupaten Karimun, Provinsi Kepulauan Riau

INFORMASI KELULUSAN 2025

Diterbitkan : - Kategori : Sekolah

PENGUMUMAN KELULUSAN PESERTA DIDIK

SMA NEGERI 1 KARIMUN
TAHUN PELAJARAN 2024/2025

Peserta Didik SMA Negeri 1 Karimun Kami Himbau agar tetap berada di Rumah saat Pengumuman (Stay at Home), sesuai dengan arahan Dinas Pendidikan Provinsi Kepulauan Riau untuk menghindari terjadinya Konvoi serta hal-hal yg dilarang dan tidak bermanfaat.

“Peserta Didik dilarang KONVOI dan CORET-CORET pakaian”.

Teknis melihat pengumuman kelulusan di SMAN 1 Karimun :

  1. Peserta Didik mengakses website Sekolah.
  2. Peserta Didik memilih dan klik Pengumuman Kelulusan TP. 2024/2025.
  3. Peserta Didik mengklik Link 1 atau Link 2 atau Link 3, bebas memilih tidak ada ketentuan
  4. Peserta Didik memasukan NISN dan Password (NISN).
  5. Peserta Didik dapat melihat hasil kelulusannya (LULUS/TIDAK LULUS) Pada Tanggal 05 Mei 2025 Pukul : 17.00 Wib
  6. Peserta Didik dapat mengambil SKL (Surat Keterangan Lulus) di sekolah sesuai waktu yang sudah di tentukan sekolah, dan WAJIB MENGGUNAKAN SERAGAM SEKOLAH.

0 Komentar

Beri Komentar

Balasan

Pos Terbaru

Pengumuman

Video Terbaru